Peeling

Peeling adalah proses mengangkat lapisan terluar kulit yang sudah mati menggunakan bahan kimia, kemudian akan merangsang pertumbuhan lapisan kulit paling atas. Peeling biasanya dilakukan untuk mengatasi masalah keriput di bagian garis tawa, bintik-bintik akibat sinar matahari, kulit kusam, dan menipiskan noda bekas jerawat.

Kamus Terkait

Polyhydroxy Acid (PHA)

PHA adalah senyawa turunan dari AHA yang berfungsi...

Post Inflammatory Hyperpigmentation (PIH)

PIH adalah bekas jerawat kecoklatan atau kehitaman yang...

Peptida

Peptida adalah rangkaian asam amino yang bekerja menghasilkan...

Peat Water

Peat water adalah salah satu kandungan dalam skincare...

Tips Perawatan Terkait

Selengkapnya

Product Recommendation

Lihat Semua