GlossariumPPost Inflammatory Hyperpigmentation (PIH)

Post Inflammatory Hyperpigmentation (PIH)

PIH adalah bekas jerawat kecoklatan atau kehitaman yang disebabkan oleh produksi melanin berlebih akibat inflamasi. Kulit akan mengalami stres dan merespon dengan produksi melanin ketika terjadi inflamasi. Salah satu penyebab utama inflamasi adalah paparan sinar matahari.

Kamus Terkait

PA

PA adalah singkatan dari Protection Grade of UVA...

Polluaging

Polluaging adalah gabungan dari kata “pollution” dan “aging”...

Palmarosa Oil

Palmarosa oil adalah minyak ekstraksi yang berasal dari...

Post Inflammatory Erythema (PIE)

PIE adalah bekas jerawat kemerahan atau keunguan dari...

Tips Perawatan Terkait

Selengkapnya

Product Recommendation

Lihat Semua